10 Kesulitan Dalam Menguasai Teknologi Komputer
referensi : Nila Mutiara Sandra
pertanyaan :
- bagaimana cara mudah agar dapat menguasai bahasa
pemrograman komputer?
- bagaimana cara clean instal laptop?
- apa yang harus kita lakukan apabila laptop upgrade
sendiri?
- mengapa coding perlu dilakukan dalam pembuatan web?
- apa perbedaan coding menggunakan html dan php?
- apa yang perlu kita lakukan apabila laptop terkena
virus malware?
- apa yang terjadi apabila laptop di-sleep selama
berhari-hari tanpa di shutdown?apa pengaruhnya terhadap laptop itu
sendiri?
- mengapa perlu ada cmd dalam sistem komputer?
- misalnya kita menghapus file di rycle bin apakah file
itu masih bisa diambil?
- bagaimana cara menyembunyikan file pada lakal disk?
solusi :
1. caranya yaitu :
- Menentukan bahasa yang akan dipelajari
- Mencari sumber yang menyediakan tutorial lengkap
- Bergabung pada forum atau komunitas online
- Banyak mempraktikkan hal-hal yang dipelajari
2. berikut cara clean instal windows 10
·
Kalian
klik tombol Next
·
Pilih Install Now dan
tunggu beberapa detik.
·
Jika muncul pesan yang
mengharuskan memasukkan Product Key seperti dibawah, jangan masukkan Product
Key apapun ! Klik saja tombol SKIP yang ada disamping kiri
tombol NEXT
Note : Lain cerita kalau kalian punya product
key Windows 10, bisa langsung dimasukkan.
·
Nah, kalau kalian
menggunkaan file ISO Windows 10 Multiple Edition, kalian akan menemukan
tampilan seperti dibawah ini, karena Windows 10 Multiple Edition berisi 2 versi
Windows 10 dalam 1 installer.
Saya rekomendasikan pilih Windows 10 Pro saja
dan klik Next
·
Klik I
Accept.... dan Next.
·
Oke, disini langkah yang penting, apabila
kalian masih pemula, wajib didampingi orang yang sudah mengerti agar tidak
kehilangan data !
Pilih Custom Install
Windows Only ( Advanced ).
·
Ambil contoh saya
memiliki hardisk dengan ukuran 60 GB dan tidak ingin memecahnya menjadi 2. Maka
saya bisa langsung Next saja.
Namun, saya tetap merekomendasikan untuk membagi ukuran hardisk
menjadi 2 partisi ( bagian ). Satu berisi Windows dan satu lagi nantinya digunakan
untuk menyimpan data serta file. Contohnya
lagi begini, hardisk yang akan saya pecah nanti akan saya bagi
menjadi 2 partisi / 2 bagian. Yang satu partisi berukuran 20 GB berisi Windows
dan sisanya 40 GB akan digunakan tempat menaruh file.
Cara memecahnya adalah, kalian klik New --> masukkan
ukuran yang diinginkan ( Minimal 20 GB atau 20.000 MB untuk Windows 10
) --> lalu klik Apply.
Setelah klik Apply, Windows akan memberitahu kita bahwa Windows
akan membuat partisi System Reserved, klik saja Ok
Sehingga nantinya partisi yang sudah dipecah menjadi seperti
dibawah ini
Ukuran 20 GB diatas nantinya akan menentukan ukuran partisi yang
berisi Windows. Biasanya dikenal dengan istilah partisi C:\
Setelah dipecah, kalian pasti melihat ada partisi Sisa berukuran
40 GB diatas. Karena kita akan menggunakan partisi 40 GB tersebut untuk
menyimpan data, maka kita format terlebih dahulu, Caranya gampang, tinggal
sorot pada partisi 40 GB tersebut --> Klik New --> Biarkan ukuran yang
tersedia --> Apply.
Sehingga nantinya akan menjadi seperti ini setelah dipecah semua.
·
Ok, kembali lagi ke
tahap installasi Windows. Setelah selesai dipecah ukuran hardisk yang mana saja
buat Windows dan buat menyimpan data, sekarang sorot kembali partisi dengan
ukuran 20 GB nanti tempat menyimpan data Windows. dan klik Next.
Jika sudah klik Next, yang perlu kalian lakukan hanyalah menunggu
hingga proses installasi selesai. Biasanya memakan waktu kurang lebih 25 - 30
Menit.
·
Setelah selesai, Windows
10 akan restart PC dengan sendirinya. Pada proses ini kalian bisa
mencabut FlashDisk atau mengeluarkan media installasi DVD Windows 10 dari
laptop / PC.
·
Tunggu sebentar Windows 10 menyesuaikan dengan
hardware kalian.
Jika kalian disuruh kembali memasukkan product key namun tidak
memilikinya, tinggal klik saja Do This Later
Selanjutnya pilih I Own It.
Nah, apabila kalian tidak ingin mengkoneksikan Windows 10 dengan
akun Microsoft Account, kalian tinggal pilih Skip This Step.
Setelah itu kalian akan disuruh membuat local account. Masukkan
nama sesuai keinginan kalian. Kalau kalian tidak butuh password segala setelah
memasukkan nama kalian klik Next.
Setelah itu klik User Express Settings.
·
Windows 10 akan kembali
mengatur konfigurasi kedalam PC / Laptop kalian. Tunggu beberapa saat hingga
nantinya kalian akan dibawah ke tampilan desktop Windows 10.
·
Selesai deh
3. Windows update akan mengecek setiap saat ke
server Microsoft ketika terhubung ke internet. Jika pada server Microsoft
terdapat update untuk produk Microsoft-nya, maka pada PC Windows yang Windows
Updatenya aktif akan otomatis mendownload file update untuk memperbarui
software pada WIndows atau software microsoft lainnya secara otomatis yang
biasanya berjalan ketika shutdown atau startup Windows.
Jika kita merasa terganggu dengan seringnya Windows kita
menginstal update, kita dapat menyetel Windows update untuk dijalankan sesuai
kebutuhan dan tersedianya waktu kita.
* Jangan mematikan PC secara paksa ketika updates sedang berjalan,
karena dapat membuat file Windows yang sedang dalam proses update menjadi
corrupt dan dapat menyebabkan Windows bermasalah.
Ada 4 opsi untuk Windows update :
1. Install update automatically (recommended)
Update akan terdownload
otomatis dan menginstal otomatis sesuai saran microsoft, biasanya ketika
shutdown dan
startup instalasi updates
akan berjalan ketika terdapat update yang telah terdownload sebelumnya ketika
terhubung
ke internet
2. Download updates but let me
choose wether to install them
update akan terdownload
otomatis tetapi kita dapat memilih waktu untuk menginstal update tersebut
3. Check for updates but let me choose wether to
download and install them
Windows hanya akan mengecek
adanya update yang tersedia, namun tidak langsung mendownload file
updatenya,
Windows hanya akan
menampilkan notifikasi ketika update tersedia
4. Never check for updates (not recommended)
Windows tidak akan mengecek adanya
update bahkan ketika terhubung internet sekalipun, tetapi tidak disarankan,
karena update juga penting untuk
memperbaiki bug-bug yang mungkin terdapat pada Windows kita
Untuk menyeting Windows Update langkah-langkahnya seperti berikut
:
a. Windows 7 : Start > Control Panel >
Windows Update > Change Settings
b. Windows 8 : buks Charm menu pada tsmpilsn
desktop (Windows+C) > Settings > Control Panel >
Windows Updates > Change Settings
Klik OK jika telah melakukan perubahan setting Windows Updates.
4. jelas perlu. Karena coding sangat di perlukan
dalam pembuatan web
5. perbedaannya yaitu :
PHP
a.
digunakan untuk membuat
halaman dinamis
b.
dapat terhubung dengan
database
c.
dapat membuat halaman
web dengan HTML maupun javascript
d.
dijalankan oleh server
sebelum halaman ditampilkan
HTML
a.
dapat langsung
dijalankan disisi klien.
b.
digunakan untuk menyusun
halaman web statis
c.
dapat ditampilkan dalam
bentuk objek tabel, tulisan dll.
6. caranya :
- update
windows
- update
anti-virus
- safe
modenetworking
7. apabila laptop di sleep terlalu lama maka secara
otomatis laptop itu akan beralih menjadi hibernet. mitosnya sih kalau memang
laptop jadul akan rusak tapi untuk laptop modern jauh kemungkinan untuk rusak
karena sudah didesain sedemikian rupa supaya mampu mengatasi kondisi
on/off sampai puluhan ribu kali.
8. karena agar user lebih
mudah dalam mengeksplorasi windows secara online ataupun offline
9. bisa, karena kita selalu memiliki
kesempatan untuk mengekstrak dan memulihkan mereka.
untuk melakukan pemulihan data dari
mengosongkan recycle bin, sebelumnya kita perlu:
*Perangkat lunak pemulihan data efektif
*Berhenti melemparkan file baru ke Recycle Bin
*Melakukannya secepat mungkin untuk meningkatkan
kemungkinan pemulihan penuh
10.
caranya mudah sekali
kita tinggal klik kanan-propeties-centang bagian hidden-lalu klik ok atau apply
Komentar
Posting Komentar